Rabu, 07 April 2010

Mengasah kemampuan Menulis Lewat Sebuah Blog Bagian 2

Pada saat awal mungkin terasa sulit menulis di blog,yang anda butuhkan hanya sebuah pembiasaan dan mulailah dengan hal hal yang sesuai dengan minat dan bakat anda.intinya anda jangan memaksakan diri untuk menulis sesuatu yang tidak anda minati.tambah ilmu dan pengetahuan anda lewat banyak membaca,entah dari buku atau e-book atau artikel dari blogger lain yang dapat kita baca ketika melakukan blogwalking.sehingga pandangan dan wawasan dalam menulis akan lebih berkembang,


Semoga artikel singkat ini bisa menjadikan menulis sebagai sebuah kebiasaan yang menarik bagi kita.jika ingin mengasah kemampuan menulis lebih tajam lagi kenapa tidak coba saja utk mengikuti sebuah kontes menulis.

Senin, 15 Maret 2010

kELUARGA KU ADALAH HIDUP KU...............


BLOGGING DAN HARAPAN KE DEPAN



Sejak masuk MAN Tanggeung ketika saya pertama belajar TIK rasanya bahagia ,tetapi dari sisi lain saya merasa kaget karena sejak SMP belum pernah belajar TIK seperti belajar membuat E-mail,internetan apalagi seperti sekarang membuat catatan pribadi di BLOGGER.perubahan ini sangat saya rasakan setelah sekolah di MAN Tanggeung terutama dalam belajar TIK ,saya sangat bersyukur sekali bisa sekolah di MAN Tanggeung ini karena banyak menemukan hal-hal yg baru dan pengalaman baru baik dari pelajaran nya maupun dari belajarnya,selain itu bisa membentuk kepribadian dalam berakhlak yg baik.Ketika saya belajar blog jujur bagi saya sangat susah apalagi ketika memasukan alamat E-mail kita ke blog banyak mengalami kegagalan sehingga saya merasa kesal tetapi saya tidak putus asa saya terus belajar dan belajar yang akhirnya berhasil juga sehingga saya dapat memiliki memiliki blog sendiri.Setelah saya memiliki blog banyak hal-hal yang baru yang bisa saya dapat kan apalagi untuk sekarang ini banyak pelajaran-pelajaran yang di posting di blog sendiri itu kan dapat memperlancar kita dalam mengetik,selain itu di blog kita dapat memasang iklan yang akan menghasilkan uang ketika blog kita ada yang mengunjungi lalu tertarik dengan iklan kita otomatis kita akan dapat uang dari iklan tersebut.oleh karena itu ,harapan saya dari blog ini utk kedepan nya adalah bisa menjadi sarana untuk berbisnis baik dengan orang dalam negeri maupun orang luar negeri sehingga kita mempunyai penghasilan yang besar dari ini.Selain itu harapan saya untuk kedepannya saya ingin menjadi seorang pembisnis yang terkenal ayau menjadi orang yang bisa memberikan manfaat banyak bagi orang lain dari blog ini dan menjadi orang yang sukses.........AMIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIIN......

Jumat, 12 Maret 2010

MENGANALISIS ACARA TV................

*RCTI*

1.FTV
Acara ini tidak ada unsur pendidikan hanya ada hiburan saja,karena di dlm nya terdapat sebuah sandiwara yg bisa membuat penonton terhibur dan terharu.
2.GOSIP
Acara ini hanya hiburan saja dan ada juga informasinya,karena acara ini memberikan informasi tentang segala sesuatu yang terjadi pada diri artis tetapi banyak juga sisi negatif nya karena membuka aib orla.
3.BEDAH RUMAH
Acara ini terdapat unsur pendidikannya karena terdapat sikap sosialisasi yang sangat tinggi.
4.SEPUTAR INDONESIA
Acara ini banyak memberikan informasi mengenai hal-hal yang banyak unsur pendidikannya karena memberikan infomasi yang aktual baik dlm ngri maupun luar ngri.
5.SAFA DAN MARWAH
Hanya hiburan saja.
*SCTV*


1.Liputan 6 terkini
Acara ini memberikan informasi yang banyak unsur pendidikannya.
2.SINEMA SIANG
Acara hanya hiburan saja.
3.STATUS SELEB
Acara ini banyak unsur jeleknya karena banyak hal yang urang baik nya apalagi bagi pelajar atau anak-anak.
4.PLAYLIST
Acara ini hanya ada unsur hiburan saja.
5.UYA EMANG KUYA
Acara ini hanya hiburan saja karena ada sulap nya sehingga orla merasa terhibur.
6.HAFIZAH

Hanya hiburan saja.


*TPI*


1.GO SHOW
Acara ini hanya memberikan nformasi mengenai artis-artis tentang segala kehidupannya.
2.UPIN DAN IPIN
Acara ini hanya hiburan saja bagi anak-anak.
3.KERA SAKTI
Acara ini hanya hiburan saja bagi anak-anak.
4.LINTAS 5
Acara ini banyak unsur pendidikannya karena dapat menambah wawasan yang luas mengenai berbagai macam informasi.
5.NINJA WARRIOR
Hanya hiburan saja.


*ANTV*

1.CARTOON
Hanya hiburan saja.
2.KENA DEH
Hiburan tetapi tidak untuk anak-anak karena berbahaya apalgi utk di tiru.
3.MANTAP
Hiburan saja.
4.TOPIK PETANG
Banyak unsur pendidikannya.


*TRANS TV*


1.JAIL
Hanya hiburan saja.
2.MISSING LYRICS
Hanya hiburan saja.
3.REPORTASE SORE
Banyak memuat unsur pendidikannya.
4.INSERT SORE
Hanya informasi saja tentang seleb.
5.SUAMI2 TAKUT ISTRI
Hanya hiburan saja.

Rabu, 24 Februari 2010

KEBEBASAN PERS SEKARANG INI SANGAT BAIK....SETUJU/ TIDAK.....?

Kalau dilihat dari jaman kejaman,perkembangan pers terus meningkat,saya setuju saja karena,pers banyak memberikan informasi baik dari segi politik dan yang lain nya,dan informasi-informasi tentang kriminal dan berita-berita yang mencakup kepemerintahan,sehingga kita mengetahui baik dan buruk nya sistem pemerintahan kita.dan bisa kita bayangkan kalau pers sekarang di indonesia tidak di bebaskan kita akan ketinggalan informasi,selain itu yang nama nya terlalu di tekan dengan kata lain tidak dibebaskan maka akan banyak menimbulkan berbagai konflik,dan saling tertutup sehingga tidak ada keterbukaan dan kerjasama antar sesama.
Memang dengan pers dibebaskanbanyak hal-hal negatifnya selain terbukanya kebebasan-kebebasan yang di pertontonkan pada publik,mulai dari iklan-iklan yang diperbisniskan yang didalamnya banyak hal-hal yang negatif dan lain sebagainya.Tetapi kalau untuk sekarang pers sangat baik,kita bisa menyampaikan pendapat,memberikan kritik pada pemerintah sehigga adanya saling koreksi antara masyarakat dan pemerintah,individu dan individu,kelompok dan kelompok,kelompok dan kelompok.
Sebagai contoh kita lihat sistem pemerntahan di indonesia terutama dalam sistem politik itu semakain memburuk dan kebanyakan saling menjatuhkan satu sama lain,dengan pers di bebaskan maka kita menjadi tahu mana pejabat/pimpinan yang baik dan mana yang jelek,sehingga kita bisa saling koreksi satu sama lain...............................

Sabtu, 13 Februari 2010

MANFAAT INTERNET BAGI DIRI SENDIRI..........?

Bagi saya internet merupakan suatu media yang canggih yang bisa mengakses berbagai informasi baik dalam negeri maupun luar negeri,sehingga banyak memberikan manfaat bagi saya terutama dalam hal yang positif,internet sangat bermanfaat sekali baga saya selain mempermudah berbagai informasi juga menambah wawasan tentang internet.banyak hal-hal yang baru yang saya temukan yang asalnya tidak tahu menjadi tahu.
Memang untuk kalangan remaja jaman sakarang itu sangat tidak baik,karena banyak digunakan pada hal-hal yang tidak bermanfaat,misalnya akses video yang tidak bermanfaat dan banyak kalangan remaja berprilak tidak sesuai dengan norma gara-gara internet,tetapi tidak semua remaja seperti itu ,bagi saya justru memberikan banyak manfaat.
Internet satu media yang bisa digunakan untuk mencari infomasi dsb,apalagi bagi siswa masalahnya kan banyak materi pelajaran yang tidak ada dalam buku,perpustakaan kita kan bisa gunakan internet sebagai sumber pencarian informasi ,sehingga kita akses dan informasi tersebut bisa dengan cepat kita dapatkan,selain itu manfaat yang saya rasakan adalah kita itu jadi tidak ketinggalan jaman,dan tidak terlalu GAPTEK,kita menjadi agak PD berada di kalangan modern,ketika kita bisa internetan orang-orang banyak memerlukan kita,misanya ada orang lain yang tidak bisa internet trus kita bantu.Itung-itung memperlancar dan memperdalam pengetahuan kita.Dan walaupun kita berasal dari desa,tetapi itu beda dengan orang yang kurang mengenal internet.....ya tidak terlalu di pandang primitip.

Selasa, 09 Februari 2010

JALANI HIDUP WALAU PERIH

Hidup adalah masalah,setiap orang pasti punya masalah kecuali orang mati,setiap masalah pasti ada jalan keluar nya oleh karena itu setiap masalah harus di sikapi dengan hati yang ikhlas bukan untuk di jauhi.
Memang ketika hidup banyak masalah serasa hidup tak berarti tetapi,hidup akan lebih indah dalam keterbatasan jika di maknai dengan keikhlasan hati,memberi dengan sebanyak-banyaknya bukan untuk menerima sebanyak-banyak nya.

my profil

Aku siswa MAN Tanggeung yang bernama "Neng siti soyibah' sekarang aku duduk di kelas XII sos 2, aku seneng banget belajar TIK karena selain menyenangkan bisa juga menambah wawasan mengenai TIK,bahkan melalui belajar TIK ini saya bisa membuat blog seperti ini.